MPV Nyaman, Inilah Keunggulan Nissan Grand Livina

Punya budget terbatas sekitar Rp 100 jutaan dan bingung pilih MPV yang nyaman untuk keluarga? Nissan Grand Livina bisa jadi pilihan terbaik. Tapi sebelum membelinya, pastikan dulu keunggulan Nissan Grand Livina agar lebih yakin untuk meminangnya.  Nissan Grand Livina sempat menjadi primadona konsumen otomotif Tanah Air. Pertama kali diperkenalkan pada tahun 2007 dan di tahun …

MPV Nyaman, Inilah Keunggulan Nissan Grand Livina Read More »